Penggunaan Media Komik dalam Pembelajaran IPA Terpadu untuk Meningkatkan Penguasaan Konsep Siswa Di SMP Negeri 4 Monta

Fitria Sarnita, Suwartiningsih Suwartiningsih

Abstract


Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen, menggunakan kelompok kontrol (control group eksperiment). Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 4 Monta pada siswa kelas VIII sebagai populasi. kelas VIIIa sebagai kelas eksperimen dan kelas VIIIb sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data menggunakan; 1) Uji validitas butir soal, 2) Uji reliabilitas, 3) Uji tingkat kesukaran dan 4) Uji daya beda. Sedangkan untuk analisis data menggunakan; 1) Uji homogenitias, 2) Uji normalitas dan 3) Uj-t. Dari hasil analisis dan pembahasan di dapatkan objek penelitian dinyatakan homogen dan terdistribusi normal. Sedangkan uji statistik dengan menggunakan uji-t pada taraf signifikansi 5 %  dengan harga t’ = 3, 026 dan nilai tersebut tidak berada pada interval -2, 02 < t’ < 2,02. Serta hasil respon siswa terhadap media komik yang digunakan sangat baik.  Hal ini menunjukkan bahwa penggunaan media komik lebih baik jika dibandingkan dengan pembelajaran tanpa media komik. Jadi penggunaan media komik dalam pembelajaran IPA dapat memberikan konstribusi yang cukup berarti dalam meningkatkan penguasaan konsep siswa.

Keywords


Media Komik, IPA Terpadu, & Penguasaan Konsep

Full Text:

PDF

References


Depdiknas, U. U. R. I. N., & No, R. I. (2003). Tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional. Jakarta: Depdiknas.

Hamidjojo, S. (1970). Perkembangan Media dan Teknologi Pendidikan. Bandung: PPSP.

Hussain, M. A., Niwaz, A., Zaman, A., Dahar, M. A., & Akhtar, M. (2010). Technology based learning environment and student achievement in English as a foreign language in Pakistan. Journal of World Academy of Science, Engineering, and Technology, 61, 129-133.

Karo-Karo, I. R., & Rohani, R. (2018). Manfaat media dalam pembelajaran. AXIOM: Jurnal Pendidikan Dan Matematika, 7(1).

Nixon, B. T., Ronson, C. W., & Ausubel, F. M. (1986). Two-component regulatory systems responsive to environmental stimuli share strongly conserved domains with the nitrogen assimilation regulatory genes ntrB and ntrC. Proceedings of the National Academy of Sciences, 83(20), 7850-7854.

Pearson, J. (2011). The Life of Ian Fleming. A&C Black.

Sudjana, N., & Rivai, A. (2010). Media pembelajaran. Bandung: Sinar Baru Algensindo.




DOI: https://doi.org/10.56842/jp-ipa.v1i01.91

Refbacks

  • There are currently no refbacks.