Upaya untuk Meningkatkan Tes Kebugaran Jasmani SD-UMMI AIDA Islam Terpadu dalam Pendidikan Olahraga

Rido Pandu Hutasoit, Samsuddin Siregar, Jesrin Sihombing, Sarto Greos Damanik

Abstract


Kebugaran jasmani adalah kondisi fisik seseorang yang melakukan aktifitas tertentu, kebugaran jasmani seseorang akan mengalami peningkatan jika melakukan latihan secara rutin, aktifitas rutin jarang dilakukan latihan fisik. Kebugaran jasmani sangat menentukan penampilan seseorang, seseorang yang bugar jasmani akan dapat tampil semangat dan produktif dalam aktifitas sehari-hari. Kebugaran dibagi menjadi 2 katagori yaitu: kebugaran yang berhubungan dengan kesehatan atau health related fitness dan kebugaran yang berhubungan dengan keterampilan atau skill related fitnes. Tingkat kebugaran jasmani yang baik akan mencerminkan ciri-ciri sebagai berikut : (1) cukup kuat dalam melakukan tugas harian maupun tugas darurat atau mendadak lainnya, (2) mempunyai kemampuan untuk menyelesaikan tugas harian tanpa kelelahan, (3) mempunyai ketahanan kardiovaskuler untukmelakukan pekerjaan yang melelahkan, (4) memiliki kelincahan sehingga mampu untuk bergerak leluasa, (5) memiliki kecepatan untuk mampu bergerak cepat dalam mengatasi keadaan darurat, (6) memiliki daya control mengkoordinasikan gerakan tubuh dengan mulu. Metodologi juga merupakan analisis teoritis mengenai suatu cara atau metode.


Keywords


Tes Kebugaran; Jasmani; SD-Ummi Aida; Pendidikan Olahraga

Full Text:

PDF

References


Adi, N. R. M., Amaruddin, H., Adi, H. M. M., & A'yun, I. L. Q. (2022). Validity and reliability analysis using the rasch model to measure the quality of mathematics test items of vocational high schools. Journal of Research and Educational Research Evaluation, 11(2), 103-113.

Asdar, M. (2019). Survei tingkat kebugaran jasmani atlet pada club atletik fik unm (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Makassar).

Atmoko, E., & Pradana, W. Y. (2021). Pengaruh Pendekatan Pembelajaran Bermain Terhadap Tingkat Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Dasar Negeri 2 Besuki. PENJAGA: Pendidikan Jasmani dan Olahraga, 1(2), 36-41.

Cahyo, S. D., & Kurniawan, A. W. (2021, December). Survey Sarana Dan Prasarana Pada Mata Pelajaran PJOK Tingkat SMP/MTs Se-Kabupaten Kotawaringin Timur Sampit Kalimantan Tengah. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Vol. 1, No. 2, pp. 133-143).

Cocca, A., Espino Verdugo, F., Ródenas Cuenca, L. T., & Cocca, M. (2020). Effect of a game-based physical education program on physical fitness and mental health in elementary school children. International Journal of Environmental Research and Public Health, 17(13), 4883.

Drenowatz, C. (2021). Association of motor competence and physical activity in children-does the environment matter?. Journal of Physical Education & Sport, 21.

Khasanah, K., Kusumaningrum, B., Ayuningtyas, A. D., Kuncoro, K. S., & Sulistyowati, F. (2023, December). Analisis Pemahaman Numerasi Mahasiswa Calon Pendidik Matematika. In SEMANTIK: Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika (Vol. 1, No. 1, pp. 625-635).

Dewi, R. P., & Sepriadi, S. (2021). Minat Siswa SD Terhadap Pembelajaran PJOK Secara Daring Pada Masa New Normal. Physical Activity Journal, 2(2).

Iskandar, A., Fitriani, R., Ida, N., & Sitompul, P. H. S. (2023). Dasar Metode Penelitian. Yayasan Cendekiawan Inovasi Digital Indonesia.

Kurniawan, D., Nurrochmah, S., & Heynoek, F. P. (2016). Hubungan antara kecepatan lari dengan kemampuan menggiring bola sepak pada siswa usia 13-14 tahun SSB Unibraw 82 Malang. Jurnal Pendidikan Jasmani, 26(2), 381-397.

Ma’arif, I., & Prasetiyo, R. (2021). Tingkat kebugaran jasmani siswa sekolah dasar saat pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 3451-3456.

Millah, H., & Priana, A. (2020). Pengembangan penghitungan kapasitas volume oksigen maksimal (vo2max) menggunakan tes lari 2, 4 KM berbasis aplikasi android. Gelanggang Olahraga: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 3(2), 156-169.

Prasetyo, E. Y., Kusumaratni, D. A., Marhenta, Y. B., Astutik, W., Hartini, I. S., & Nugroho, S. A. (2024). Edukasi Penggunaan Obat, Suplemen, Herbal Dan Bahaya Doping Pada Olahragawan. Journal of Community Engagement and Empowerment, 6(2).

Prastyawan, R. R., & Pulungan, K. A. (2022). Signifikansi Kebugaran Jasmani Terhadap Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, 18(2), 185-193.

Polem, A. A. A., Yunus, M., Nugraha, B. S., Wismanto, W., Angel, A., & Mutiara, A. (2024). Analisis Pembinaan Karakter Siswa melalui Pembiasaan Sholat Dhuha di SDN 159 Payung Sekaki. MARAS: Jurnal Penelitian Multidisiplin, 2(2), 742-748.

Purwanto, H. (2015). Dies Natalis Universitas Negeri Yogyakarta. In Seminar Nasional Olahraga 2015 (p. 136).

Syafi'i, A., Marfiyanto, T., & Rodiyah, S. K. (2018). Studi tentang prestasi belajar siswa dalam berbagai aspek dan faktor yang mempengaruhi. Jurnal komunikasi pendidikan, 2(2), 115-123.

Shandi, S. A. (2018). Analisis Implementasi Manajemen Pendidikan Jasmani Berdasarkan Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas di Kota Bima. Jurnal Pendidikan Olahraga, 8(1), 10-18.

Sugiyono, (2013). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Yulianti, M., Irsyanty, N. P., & Irham, Y. (2018). Tingkat kesegaran jasmani mahasiswi pendidikan jasmani kesehatan dan rekreasi tahun akademik 2017/2018 Universitas Islam Riau. Journal Sport Area, 3(1), 55-69.

Zainuddin, M., & Pratama, Y. (2016). Evaluasi implementasi pembelajaran PJOK di Sekolah menengah pertama. Jurnal pendidikan olahraga dan kesehatan, 4(2),55-70.




DOI: https://doi.org/10.56842/pior.v3i2.350

Refbacks

  • There are currently no refbacks.